Pembacaan Puisi Arab Sebagai Cara Mencintai Bahasa Arab

  • Muhammad walidin uin raden fatah palembang
  • Faqihul Anam
  • Masyhur Masyhur
  • Munandar Munandar
Keywords: Kata kunci: puisi Arab, wapuisi Arabzan dan qafiyah, motivasi

Abstract

Abstrak

Puisi Arab telah berumur ribuan tahun. Keberadaannya sebagai media ekspresi, hiburan, dan informasi membuat puisi terus bertumbuh hingga sekarang. Keindahan puisi Arab dengan pola ritme dan sajak juga  menarik banyak orang, baik masyarakat awam maupun masyarakat ilmiah. Program pengabdian kepada masyarakat ini mencoba menjadikan pembacaan puisi Arab sebagai cara untuk memotivasi pelajar agar lebih mencintai bahasa Arab. Penerima sasaran PKM mendapatkan manfaat dari program ini dengan tumbuhnya kecintaan pada bahasa Arab setelah mendengar pembacaan puisi Arab yang merdu secara musikalitas.

 

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2021-10-20
How to Cite
walidin, M., Anam, F., Masyhur, M., & Munandar, M. (2021). Pembacaan Puisi Arab Sebagai Cara Mencintai Bahasa Arab. BIDIK: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 11-19. https://doi.org/10.31849/bidik.v2i1.7993
Abstract viewed = 388 times
PDF downloaded = 858 times